Syaridin Upaya Dokrak Kualitas Pendidikan Aceh

Jumat, 12 Oktober 2018, Oktober 12, 2018 WIB Last Updated 2018-10-12T11:24:34Z
Kadis Pendidikan Aceh Syaridin Spd,Mpd

Banda Aceh- Menyempurnakan kualitas pendidikan Aceh menjadi obsesi utama Syaridin,  selama  menjabat sebagai Kadis Pendidikan dinegeri yang berjuluk Serambi Mekkah, demikian yang terucap dari bibir lelaki muda asal Kecamatan jangka itu, usai Jum,at, 12/10.

Dia mempersiapkan sarana pendidikan mulai dari komputer hingga peralatan lainnya, juga menggerakkan kepala sekolah hingga guru, untuk terus mendongkrak mutu pendidikan Aceh agar tidak keluar dari standar pendidikan nasional.

Bahkan kini Aceh sudah pada tahap UNBK (ujian nasional berbasis komputer) untuk mereka yang mengikuti Paket C, dari sebelumnya hanya untuk pelajar SMU/SMK.

Sebagai daerah yang menerapkan syariat Islam, pendidikan di Aceh juga ditampilkan lebih Islami, yang pelaksanaan kurikulumnya diharap bisa diterapkan pada tahun 2019 ini, kata Syaridin.

Tarmizi Alhagu.





Komentar

Tampilkan

Terkini